Gempa Bumi Berkekuatan 5,4 SR Guncang Selatan Bali, Tidak Dirasakan di Sebagian Besar Wilayah
Gempa bumi dengan magnitudo 5,4 Skala Richter mengguncang wilayah selatan Bali pada Kamis (17/4) pukul 11.34 WIB. Berdasarkan informasi dari Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), pusat gempa berada pada titik koordinat 11,45 LS dan 115,87 BT atau sekitar 303 kilometer Tenggara Kuta Selatan, Bali pada kedalaman 10 kilometer. BMKG memastikan bahwa gempa ini tidak […]