Kesehatan

Patut Ditiru !, Desa Batubulan Kangin Bangun 282 Teba Modern untuk Kelola Sampah Rumah Tangga

KABARBALI.ID, GIANYAR  –  Pemerintah Desa Batubulan Kangin, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, memprioritaskan pembangunan 282 titik Teba Modern sebagai solusi pengelolaan sampah rumah tangga berbasis sumber. Program ini direalisasikan secara bertahap sepanjang tahun anggaran 2025 dan 2026, menyasar seluruh rumah tangga di sembilan banjar wilayah desa tersebut. Perbekel Desa Batubulan Kangin, Alit Putra Atmaja, menyampaikan bahwa […]

Anjing Positif Rabies Gigit 5 Warga di Gianyar

KABARBALI.ID, GIANYAR – Seekor anjing positif rabies menggigit lima warga di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Kejadian beruntun yang berlangsung sejak 27 hingga 29 Mei 2025 ini memicu kekhawatiran masyarakat, terlebih satu korban belum menerima Vaksin Anti Rabies (VAR), dan satu lainnya belum berhasil ditemukan oleh petugas. Berdasarkan informasi dari lapangan, anjing lokal berumur […]

Warga Desa Temesi Tolak Pemindahan TPA Suwung, Mengaku Terdampak Negatif Selama Puluhan Tahun

KABARBALI ID, GIANYAR – Wacana Pemerintah Provinsi Bali untuk memindahkan operasional Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Suwung, Denpasar, ke TPA Temesi, Gianyar, mendapat penolakan keras dari masyarakat Desa Adat Temesi, Gianyar. Penolakan tersebut disampaikan secara langsung oleh perangkat desa dan tokoh adat dalam konferensi pers yang digelar di Kantor Desa Temesi pada Kamis (29/5/ 2025). Perbekel […]

Perkuat UMKM dan Pariwisata, DPC PDIP Klungkung Gelar Lomba Barista dan Mixology Arak Bali

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – Dalam rangka memperingati Bulan Bung Karno tahun 2025, Dewan Pimpinan Cabang (DPC) PDI Perjuangan Kabupaten Klungkung menggelar lomba Barista Kopi Bali dan Mixology Arak Bali. Kegiatan ini sebagai bentuk dukungan untuk memperkuat UMKM khususnya produksi minuman keras jenis arak yang sudah mendapat perlindunan hukum melalui perda Gubernur Bali, serta mendukung dunia pariwisata […]

Gung Anom ; Fokus Berjuang Maksimal Bela Daerah di Ajang Porjar Bali 2025

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – Pemerintah Kabupaten Klungkung melalui Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) resmi mengirimkan kontingen sebanyak 576 orang untuk mengikuti Pekan Olahraga Pelajar (Porjar) Provinsi Bali Tahun 2025 yang akan berlangsung pada 31 Mei hingga 5 Juni 2025. Rombongan ini terdiri atas 490 atlet pelajar, 69 pelatih dan official, serta 17 panitia pendukung. Prosesi […]

Personel Polres Klungkung Jalani Pemeriksaan Kesehatan Berkala, Termasuk Tes Jantung dan Urine

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – Guna menjaga kondisi fisik dan mendukung tugas kepolisian yang semakin kompleks, sebanyak 200 personel Polres Klungkung menjalani Pemeriksaan Kesehatan (Rikes) Berkala Tahun 2025, yang dilaksanakan di Aula Jalaga Dharma Pandhapa, Senin (26/5/2025). Kegiatan ini merupakan kerja sama antara Biddokkes Polda Bali dengan Laboratorium Tirta Medical Center, dan diikuti oleh personel dari berbagai satuan […]

Diabetes Kalangan Anak di Klungkung Tertinggi, Ketua DPRD Minta Edukasi di Tingkat Sekolah

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – Fenomena meningkatnya kasus diabetes di kalangan anak dan remaja di Kabupaten Klungkung mendapat sorotan dari Ketua DPRD Klungkung, Anak Agung Gde Anom. Ia menilai tren ini sebagai alarm serius yang harus segera direspons oleh seluruh pemangku kepentingan melalui langkah edukatif, preventif, dan kolaboratif. Gung Anom mengungkapkan keprihatinannya terhadap pola konsumsi anak-anak dan […]

Fraksi Gerindra Dorong Peningkatan Layanan RS Gema Santi Nusa Penida melalui Program Nasional PHTC

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – Komitmen Bupati Klungkung I Made Satria untuk meningkatkan status Rumah Sakit Gema Santi Nusa Penida dari tipe D menjadi tipe C mendapat dukungan penuh dari DPRD Klungkung, khususnya Fraksi Partai Gerindra. Ketua Fraksi Gerindra, I Wayan Widiana, menegaskan pentingnya peningkatan kualitas layanan kesehatan di kawasan kepulauan, mengingat Nusa Penida masuk dalam Kawasan […]

Serunya Sanga Sanga Fun Run, Berlari Sambil Nikmati Keindahan Alam Gianyar

KABARBALI.ID, GIANYAR – Sanga-Sanga Fun Run 7K yang digelar dalam rangka memperingati HUT ke-1 Sanga-Sanga dengan mengusung tema “The Ultimate Origin of Nature” pada Senin (12/5/2025) berlangsung meriah dan memberikan pengalaman lebih bagi pelari yang datang dari berbagai kalangan hingga wisatawan. Start dan finish di Taman Mango Lango, Desa Pacung, Kelurahan Bitera, Kecamatan/Kabupaten Gianyar, jalur […]

Dari Kutus Kutus Menjadi Sanga Sanga, Geber Promo dengan Berbagai Ivent Hingga Perbaiki Produk

KABARBALI.ID, GIANYAR – Memasuki usia satu tahun, Sanga Sanga, penerus resmi dari merek legendaris Kutus Kutus racikan Babe Bambang Pranoto, menandai momen bersejarah dengan menggelar berbagai kegiatan selama tiga hari berturut-turut. CEO dan Founder Sanga Sanga, Riva Effrianti, mengatakan dengan mengusung tema “Satu Tahun Sanga Sanga : Merayakan Perjuangan, Menguatkan Komitmen,”. Banyak perubahan, seperti menambahkan […]

Tampilkan Lebih Banyak