Wisata

Tiga Tahun Jabat Bupati, Tamba Ngapain Saja ?  

Jembrana, kabarbali.id – Tiga tahun memimpin Jembrana sebagai bupati, I Nengah Tamba,S.H, telah berhasil menancapkan sejarah bagi kota Negara. Mantan anggota DPRD Bali ini, telah merealisasikan sejumlah proyek monumental bagi kabupaten mekepung. Proyek yang dibangun bukan proyek mercusuar, untuk kepentingan pencitraan pribadinya. Proyek yang dibangun, punya basis kepentingan bagi rakyat umum dan daerah secara demografis. […]

Musim Pilkada, BKK Badung Rp 1 Miliar Per – Desa Cair di Klungkung

Klungkung, kabarbali. id –  Untuk pertama kalinya, seluruh desa dinas di Kabupaten Klungkung yang berjumlah 53 desa mendapat bantuan keuangan khusus (BKK) dari Pemkab Badung. Masing-masing desa menerima Rp 1 Miliar yang digunakan khusus untuk pembangunan infrastruktur hingga kegiatan budaya di desa. Semua desa harus kejar target menyelesaikan program kerja dari bantuan tersebut, selama tiga bulan […]

Marak Pembangunan Vila Tak Berijin di Gianyar, Satpol PP : STOP

Gianyar,kabarbali.id – Pembangunan sarana wisata vila di Gianyar belakangan marak yang tidak melengkapi dengan izin sebelum proses pembangunan dilaksanakan, utamanya vila yang dibangun di kawasan pelosok desa dan jauh dari keramaian.  Mereka kerap kucing-kucingan dengan petugas, saat dilakukan inspeksi mendadak (sidak). Kepala satuan polisi pamong praja (Satpol PP) dan Damkar Gianyar, I Made Watha mengatakan kerap […]

Lukisan Jokowi Mendalang Dilukis Gunarsa Beberapa Jam Sebelum Meninggal

Klungkung, kabarbali.id – Sepeninggal pemiliknya, Museum Seni Lukis Klasik Bali “Nyoman Gunarsa” yang meninggal pada 10 September 2017 silam, vakum. Kini, untuk mengenang karya besar karya besar sang maestro, pihak keluarga menggelar pameran khusus bersama Yayasan Indonesia. Pameran akan digelar sebulan penuh, dari Senin (9/9/2024) bertempat di museum setempat, di Jalan Pertigaan Banda, Dusun Banda,  Desa […]

MRT Dikedalaman 30 Meter Dibawah Tanah di Bali, Lama Pengerjaan Hingga Harga Tiket

Badung, Kabarbali.id – Pemerintah Provinsi Bali kembali mengeluarkan solusi baru mengatasi kemacetan di Bali. salah satunya dengan membangun transportasi baru berbasis massal, yakni proyek mass rapid transit (MRT). Pj Gubernur Bali Sang Made Mahendra Jaya awalnya kerap mengaku deg-degan, ragu rasanya ada investor yang mau merogoh kocek sangat dalam, tanpa jaminan apapun. “Pada Juli 2024 […]

Ditinggal Pacar, WN Polandia Melakukan Percobaan Bunuh Diri di Nusa Lembongan

Klungkung, kabarbali.id – Seorang Warga Negara (WN) Polandia, Bartlomiej Dzikowski melakukan aksi percobaan bunuh diri dengan menyayat pergelangan tangannya menggunakan gantungan kunci. Peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 22.30 Wita, Senin (2/9/2024) di penginapan Nusa Sentana Lembongan, Desa Jungutbatu, Nusa Penida, Klungkung. Kasi Humas Polres Klungkung, Iptu Agus Widiono mengatakan berdasarkan keterangan saksi pemilik penginapan, I […]

WN Australia Tewas Setelah Wisata Menyelam di Manta Point Nusa Penida

Klungkung, kabarbali.id – Seorang wisatawan asal Australia, Pamela Philip meninggal dunia setelah melakukan aktivitas menyelam di Manta Point, Desa Batukandik, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung. Perempuan paruh baya 67 tahun itu sempat mengeluh sesak nafas, sampai akhirnya ambruk tidak sadarkan diri. Kasi Humas Polres Klungkung, Iptu Agus Widiono mengatakan, dari keterangan saksi diketahui bahwa awalnya korban (Pamela) […]

Mybank Marathon, Warga Harap Maklum dan Ikat Anjing

Gianyar,kabarbali.id – Sehubungan dengan akan dilaksanakannya event lari marathon  (My Bank Marathon), maka akan dilakukan penutupan dan pengalihan arus lalu lintas sementara pada 24 – 25 Agustus 2024 di jalur utara Jalan Ida Bagus Mantra dan di sejumlah kawasan Gianyar. Pada tanggal 25 Agustus, bagi pemilik anjing peliharaan pada jalur yang dilewati marathon harap mengandangkan atau […]

Pasar Tematik Ubud Tutup – Listrik Dimatikan, Pedagang Minta Kejelasan Pemkab Gianyar

Gianyar, kabarbali.id – Ribuan pedagang di Pasar Tematik Ubud, Gianyar, Bali baik blok timur yang terbakar maupun yang terimbas di blok barat saat ini resah dengan penutupan sementara yang dilakukan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gianyar. Penutupan dilakukan per Selasa (20/8/2024). Toko-toko di blok-blok pasar yang biasanya selalu ramai dengan wisatawan kini sepi karena tutup, termasuk listrik juga […]

Ketua DPRD Klungkung ; Hentikan Proyek Merusak Lingkungan, Selidiki Izin Tinggal Pemilik asal Australia

Klungkung,kabarbali.id – Pembangunan vila di atas tebing Pulau Lembongan, Kecamatan Nusa Penida, Klungkung, Bali, viral dan menuai kecaman dari warganet. Selain merusak lingkungan, proyek yang diduga dimiliki oleh warga asing asal Australia itu membuang material bangunan ke laut. Bahkan, Perbekel Lembongan, I Ketut Gede Arjaya menghentikan proyek lantaran tidak mengantongi izin sama sekali. Pemilik proyek vila […]

Tampilkan Lebih Banyak