barang bukti

Ribuan Tabung Gas Hasil Oplosan Segera Dilelang Kejari Gianyar, Ada yang Mau ?

GIANYAR, KABARBALI.ID – Kejaksaan Negeri (Kejari) Gianyar segera melelang ribuan tabung gas LPG hasil sitaan kasus pengoplosan. Langkah ini ditempuh setelah Pengadilan Negeri Gianyar menjatuhkan putusan berkekuatan hukum tetap terhadap para terdakwa. Kepala Kejaksaan Negeri Gianyar, Agus Wirawan Eko Saputro, S.H., M.H., menjelaskan bahwa barang bukti tersebut berasal dari dua berkas perkara berbeda, yaitu atas […]

Korban Jatuh dari Jembatan di Ubud Ternyata Dianiaya karena Tagih Utang Rp 50 Ribu

KABARBALI.ID, GIANYAR – Kecurigaan polisi terhadap kasus ditemukannya seorang pria Hendra Kurniawan (26) asal Klaten, Jawa Tengah yang terjatuh dari jembatan sebelah timur Bank BRI Ubud, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar, pada Senin (18/8/2025) dinihari lalu terbukti. Kapolres Gianyar, AKBP Chandra C. Kesuma menyatakan ditemukan luka diatas pinggang saat pertolongan korban oleh tim kepolisian dan warga […]