Prevalensi Stunting di Atas 6%, 8 Desa di Gianyar Masuk Program Pendampingan Khusus
GIANYAR, KABARBALI.ID – Pemerintah Kabupaten Gianyar bergerak cepat merespons hasil Gerakan Pengukuran Serentak yang dilakukan akhir tahun lalu. Tidak tanggung-tanggung, tim ahli yang terdiri dari dokter spesialis anak (Sp.A) hingga psikolog diterjunkan langsung ke delapan desa yang memiliki angka prevalensi stunting di atas 6 persen. Langkah taktis ini menjadi bagian dari strategi intervensi spesifik dan sensitif […]







