Bukannya Tak Sayang, Ini Alasan Sagitarius, Aquarius, dan Gemini Sering ‘Menjauh’ dari Pasangan
KABARBALI.ID – Dalam dunia astrologi, ada beberapa zodiak yang sering kali mendapatkan reputasi buruk dalam urusan asmara. Sagitarius, Aquarius, dan Gemini kerap dicap sebagai sosok yang “sulit diajak berkencan”, plin-plan, atau bahkan tidak tersedia secara emosional. Namun, benarkah mereka tidak bisa mencintai dengan sungguh-sungguh? Melansir your tanggo, Astrolog kenamaan, Chana Peppers, baru-baru ini meluruskan stereotip […]






