pembangunan infrastruktur

Percepat Infrastruktur, Pemkab Klungkung Jajaki Skema KPBU

JAKARTA, KABARBALI.ID – Pemerintah Kabupaten Klungkung terus mendorong percepatan pembangunan infrastruktur daerah dengan menjajaki skema Kerja Sama Pemerintah dengan Badan Usaha (KPBU). Upaya tersebut diwujudkan melalui kunjungan kerja dan audiensi Bupati Klungkung I Made Satria ke PT Penjaminan Infrastruktur Indonesia (Persero) atau PT PII, Selasa (13/1/2026). Audiensi berlangsung di Kantor PT PII, Gedung Capital Place […]

Selamat, Jalan Hotmix Pertama di Nusa Penida Dibangun – Anggaran Rp 2,3 Miliar

KABARBALI.ID, NUSA PENIDA – Kabar menggembirakan datang untuk masyarakat Klungkung, khususnya Nusa Penida. Proyek pembangunan jalan hotmix pertama di pulau ini tengah dikerjakan, tepatnya di jalur Bunga Mekar – Pura Kalibun, Kecamatan Nusa Penida, dengan anggaran Rp 2,3 miliar. Bupati Klungkung, I Made Satria, turun langsung meninjau progres pengerjaan jalan tersebut pada Sabtu (5/7/2025). Ia […]