Ramalan Bintang (Pisces)

Kelahiran untuk Wraspati Kliwon Ukir, Lintangnya Naga Cita-Citanya Akan Tercapai

KABARBALI.ID – Kelahiran untuk Wraspati Keliwon wuku Ukir memiliki Lintang Naga, Prilakunya memiliki budi pekerti yang baik sehingga menjadi contoh pada lingkungannya. Berpenampilan sedikit bicara namun giat bekerja. Banyak cita-citanya yang berhasil. Dari keberhasilannya ini sehingga disegani orang lain. Dewa Mahayeki, Pribadinya kurang tabah, pendiriannya selalu ragu-ragu, kadang-kadang gampang terpengaruh, namun perasaannya halus, dermawan berbudi […]

Kelahiran Buda Wage Ukir Senang Berhemat Walaupun Kaya

KABARBALI.ID – Kelahiran Buda Wage Ukir dipengaruhi oleh Lintang Kartika, Memiliki prilaku budi dan tingkah lakunya selaras. Senang mengerjakan hal-hal yang menyebabkan senangnya orang lain. Setiap bertindak penuh dengan pertimbangan. Pintar menarik simpati orang dan selalu rendah hati. Senang hidup hemat walaupun memiliki kekayaan. Dewa Mahayeki, Pribadinya kurang tabah, pendiriannya selalu ragu-ragu, kadang-kadang gampang terpengaruh, […]