Desa Sakti

Material Lumpur dan Kayu Timbun Crystal Bay, Aparat–Warga Lakukan Gotong Royong

KLUNGKUNG, KABARBALI.ID — Pembersihan lanjutan pascabencana banjir kiriman di kawasan wisata Pantai Crystal Bay, Desa Sakti, Kecamatan Nusa Penida, kembali digencarkan pada Selasa (9/12/2025) sejak pukul 07.00 WITA. Personel Polri, TNI, perangkat Desa Sakti, hingga warga turun langsung bergotong royong untuk mempercepat pemulihan area yang terdampak. Kapolsek Nusa Penida, AKP I Ketut Kesuma Jaya, S.H., […]

Turunan Maut ke Pantai Cristal Bay Nusa Penida Rengut Nyawa Pemotor

KLUNGKUNG, KABARBALI.ID – Kecelakaan maut terjadi di wilayah hukum Polsek Nusa Penida, Selasa (28/10/2025). Seorang pria bernama Nyoman Artika (54), warga Banjar Sakti, Desa Sakti, meninggal dunia setelah sepeda motor yang dikendarainya mengalami rem blong di Jalan turunan turunan Sakti. Korban diketahui mengendarai Honda Vario dari arah utara menuju selatan menuju kawasan wisata Pantai Crystal […]

Pimpin Bakti Penganyar di Pura Dalem Ped dan Pura Parhyangan Penida, Bupati Ajak Tingkatkan Sradha Bakti

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – Pemerintah Kabupaten Klungkung melaksanakan bakti penganyar di dua pura besar di Nusa Penida, yakni Pura Dalem Ped dan Pura Parhyangan Penida, pada Jumat (22/8/2025). Rombongan dipimpin langsung oleh Bupati Klungkung, I Made Satria, bersama Ny. Eva Satria, didampingi jajaran pejabat Pemkab Klungkung. Rangkaian bakti penganyar dimulai di Pura Dalem Ped, kemudian dilanjutkan […]