Hari Baik Bali

Kamis Pembawa Rezeki! Ala-Ayuning Dewasa 22 Januari 2026: Waktunya Buka Usaha Baru!

KABARBALI.ID  – Berdasarkan perhitungan Wariga Bali, Kamis (22/1/2026) merupakan hari yang didominasi oleh energi keberuntungan dalam urusan ekonomi dan pembangunan fisik. Bagi Anda yang berencana memulai bisnis atau melakukan peletakan batu pertama bangunan, hari ini adalah pilihan yang tepat. Berikut adalah rincian lengkap Ala-Ayuning Dewasa untuk hari ini: I. Energi Keberuntungan & Bisnis (Sedana Yoga) Hari […]

Ala Ayuning Dewasa 20 Januari 2026: Waspada Membangun Rumah, Baik untuk Pekerjaan Berunsur Api

KABARBALI.ID – Masyarakat Bali yang berencana melakukan aktivitas penting pada Selasa, 20 Januari 2026, diimbau mencermati Ala Ayuning Dewasa berdasarkan perhitungan wariga Bali. Sejumlah dewasa pada hari ini mengandung pengaruh panas dan gangguan, sehingga tidak dianjurkan untuk membangun atau mengatapi rumah. Salah satu dewasa yang menonjol adalah Agni Agung Doyan Basmi, yang bersifat panas dan […]

Penanggal dan Panglong, Dasar Perhitungan Hari Baik dalam Kalender Bali

KABARBALI.ID — Dalam sistem kalender Hindu Bali, Penanggal dan Panglong merupakan dua siklus waktu penting yang digunakan untuk membaca fase bulan sekaligus makna filosofis kehidupan. Keduanya menjadi dasar dalam menentukan Dewasa Ayu atau hari baik untuk berbagai aktivitas adat dan keagamaan, termasuk pernikahan dan upacara yadnya. Penanggal dan Panglong masing-masing berlangsung 15 hari, membentuk satu […]

Ala Ayuning Dewasa Rabu 14 Januari 2026: Baik Potong Rambut, Tidak Baik Bepergian dan Pindah Rumah

KABARBALI.ID – Kalender Bali mencatat Rabu, 14 Januari 2026 memiliki sejumlah ala-ayuning dewasa yang perlu dicermati masyarakat sebelum melakukan aktivitas penting. Berdasarkan perhitungan wariga, hari ini memuat kombinasi dewasa ayu dan dewasa ala yang saling bertemu, sehingga tidak semua kegiatan dianjurkan dilakukan. Dalam catatan wariga Bali, dewasa Cintamanik dan Kala Atat tergolong baik. Cintamanik dinilai […]

Cek Dewasa Bali Hari Ini: 13 Januari 2026 Kurang Baik untuk Manusa Yadnya

KABARBALI.ID — Umat Hindu di Bali perlu mencermati Ala Ayuning Dewasa pada Selasa, 13 Januari 2026, karena hari ini didominasi dewasa yang kurang baik (alahing dewasa) untuk pelaksanaan upacara yadnya, khususnya Manusa Yadnya dan Pitra Yadnya. Dalam perhitungan wariga Bali, sejumlah dewasa seperti Dadig Krana, Kala Jengking, Salah Wadi, hingga Purwanin Dina menandai hari ini […]

Ala Ayuning Dewasa 12 Januari 2026: Baik untuk Dewa Yadnya, Kurang Tepat untuk Pernikahan

KABARBALI.ID— Ala Ayuning Dewasa untuk Senin, 12 Januari 2026 menjadi pedoman penting bagi umat Hindu Bali dalam menentukan hari baik untuk melaksanakan upacara maupun aktivitas sehari-hari. Pada hari ini terdapat sejumlah dewasa ayu yang mendukung kegiatan keagamaan, namun juga ada alahing dewasa yang perlu dihindari, khususnya terkait Manusa Yadnya tertentu. Berdasarkan wariga Bali, dewasa Amerta […]

Senin, 7 Juli 2025: Hari Amerta Dadi, Baik Gelar Dewa Yadnya, Kurang Pas Untuk Ngaben

KABARBALI.ID – Kalender Bali mencatat Senin, 7 Juli 2025 sebagai Senin Wage, Wuku Pujut, yang memiliki sejumlah dewasa penting sebagai panduan masyarakat Bali sebelum melaksanakan upacara, pekerjaan, atau kegiatan sehari-hari. Hari ini membawa Amerta Dadi, dewasa yang dianggap sangat baik untuk upacara Dewa Yadnya serta pemujaan terhadap leluhur. Artinya, masyarakat yang hendak melaksanakan pujawali, nunas […]

Cek Hari Baik Ala-Ayuning Dewasa 10 Juni 2025 : Cocok untuk Pitra Yadnya, Tapi Hindari Membangun Rumah

KABARBALI.ID – Bagi masyarakat Bali, sebelum memulai kegiatan penting, terlebih dahulu akan dicek ala-ayuning dewasa—hari baik dan tidak baik menurut perhitungan wariga. Untuk Selasa, 10 Juni 2025, wariga mencatat ada sejumlah dewasa baik dan tidak baik yang patut diperhatikan, terutama bagi yang ingin melaksanakan upacara yadnya, membangun rumah, hingga membuka lahan pertanian. Berikut ini ulasan […]