Longsor

Pengendara Ngeri Melintas  di Jalan Nasional yang Longsor di Umasalakan, Banjarangkan Klungkung

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – Jalan raya Banjarangkan, tepatnya di Dusun Umasalakan, Desa Takmung Banjarangkan, Klungkung, Bali yang merupakan jalur nasional longsor di sisi selatannya. Tepat di sisi timur jembatan utama. Hal ini membuat pengendara yang melintas merasa ngeri karena, selain jalan yang amblas sisi timurnya juga ada tebing yang sewaktu-waktu bisa longsor. Kadis Pekerjaan Umum, Penataan Ruang, […]

5 Tewas 3 Terluka Korban Longsor di Jalan Ken Dedes Denpasar

KABARBALI.ID, DENPASAR – Seluruh korban bencana tanah longsor yang terjadi di Jalan Ken Dedes, Ubung Kaja Denpasar telah selesai dilaksanakan, Senin (20/1/2025) sore. Sebanyak 8 korban telah terevakuasi, dimana 3 korban selamat dan 5 korban lainnya ditemukan meninggal dunia. Data korban selamat atas nama Frengki, Nado, dan Rokim, sementara korban meninggal yang pertama kali ditemukan […]

8 Orang Buruh Bangunan Tertimbun Longsor di Ubung Denpasar, 3 Tewas 2 Hilang

KABARBALI.ID, DENPASAR, – Terjadi tanah longsor di Jalan Ken Dedes, Ubung, Denpasar, yakni dekat dengan Kantor Desa Ubung Kaja, dengan korban berjumlah 8 orang, Senin (20/1/2025) kurang lebih pukul 07.30 Wita. Tim Gabungan evakuasi bencana alam tanah longsor yang terjadi di Jalan Kendedes gang I banjar Petangan Gede Desa Ubung Kaja Kec.Denpasar Utara yang menyebabkan […]

3 Korban Meninggal Dipulangkan, 2 Orang Segera Dioperasi Akibat Patah Kaki

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – 3 korban tewas yang menjadi korban longsornya batu besar dari bukit Mucung, di Dusun Cempaka, Desa Pikat, Kecamatan Dawan, Klungkung, pada Minggu (19/1/2025) malam, dipulangkan ke rumah duka pada Senin (20/1/2025). Humas RSUD Klungkung, I I Gusti Putu Widiyasa mengatakan tiga orang yang sudah dibawa kerumah duka diantaranya; 1. I Wayan Nata […]

1 dari 4 Korban Tewas dalam Musibah Longsor Disertai Jatuhnya Batu Besar di Pikat, Klungkung Ditemukan

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – Setelah sempat dihentikan karena situasi gelap dan rawan longsor susulan pada evakuasi korban tewas dalam peristiwa tanah disertai batu longsor di bukit Mucung, di Dusun Cempaka, Desa Pikat, Kecamatan Dawan Klungkung, pada Minggu (19/1/2025) malam akhirnya ditemukan. Korban yang bernama I Nengah Merta Yasa itu ditemukan disisi timur batu besar yang jatuh dan […]

4 Tewas, 4 Luka-Luka Warga Tertimbun Longsor di Pikat Klungkung

KABARBALI.ID, KLUNGKUNG – Delapan orang tertimbun longsor di lokasi Pasraman di Dusun Cempaka, Desa Pikat, Kecamatan Dawan, Klungkung, sekitar pukul 19.30 Wita, Minggu (19/1/2025). Delapan korban itu, empat orang meninggal dunia dan tiga luka-luka dan satu selamat. “Tiga luka-luka sudah dilarikan ke rumah RSUD Klungkung, sementara empat korban meninggal saat ini proses evakuasi,” kata Kalaksa […]