Putri Suastini Koster

Sinergi ‘Srikandi’ Bali: Ny. Rasniathi Adi Arnawa Pastikan Badung All-Out Dukung Program Posyandu 2026

BADUNG, KABARBALI.ID – Komitmen Kabupaten Badung dalam memperkuat kualitas kesehatan masyarakat di tingkat akar rumput bukan sekadar wacana. Ketua Tim Pembina Posyandu Kabupaten Badung, Nyonya Rasniathi Adi Arnawa, memastikan wilayahnya siap menjadi motor penggerak kesuksesan program Tim Pembina Posyandu Provinsi Bali tahun 2026. Hal ini ditegaskan Rasniathi usai menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) strategis yang dipimpin langsung […]

Teater Modern Bali: “Maha Senapati Drona” Getarkan Bali Jani VII

KABARBALI.ID, DENPASAR – Teater modern Bali kembali menunjukkan taringnya. Melalui lakon kontemporer “Maha Senapati Drona”, panggung Festival Seni Bali Jani VII bergemuruh oleh tepuk tangan dan decak kagum penonton, termasuk dari Gubernur Bali, Wayan Koster, yang hadir langsung menyaksikan pertunjukan di Aula Gedung Kertasabha, Jayasabha, Denpasar, Rabu (23/7/2025). Didampingi Ibu Putri Suastini Koster, sang gubernur […]