Pemkab Tabanan Suntikkan 1.700 Vaksin PMK ke Ternak Sapi di Tahun 2025 Ini
KABARBALI.ID, TABANAN – 1.700 dosis vaksin penyakit mulut dan kuku (PMK) diterima Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tabanan tahun 2025 ini dari Provinsi Bali. Kepala Dinas (Kadis) Pertanian Tabanan I Made Subagia mengatakan pihaknya sudah menerima vaksin tersebut pada Januari 2025 ini. “Sudah kita terima 1.700 dosis vaksin,” katanya, Rabu (22/1/2025). Dijelaskan, vaksin PMK langsung diaplikasian ke […]